Ayam Asam Manis.
Anda dapat membuat Ayam Asam Manis using 15 ingredients and 6 langkah. Begini cara memasaknya.
Bahan-bahan yang digunakan untuk membuat Ayam Asam Manis
- Anda membutuhkan 1/2 kg ayam fillet / bagian dada.
- Siapkan 1 buah wortel.
- Siapkan 1/2 butir bawang bombay.
- Anda memerlukan 2 siung bawang putih (cincang).
- Sediakan 3 buah tomat (iris iris lembut).
- Anda memerlukan 3 sdm saos cabe.
- Anda membutuhkan 1 sdm saos tomat (boleh diskip).
- Sediakan Garam.
- Anda membutuhkan Gula pasir.
- Siapkan Merica bubuk.
- Sediakan Tepung maizena.
- Anda memerlukan Minyak goreng.
- Sediakan secukupnya Air.
- Siapkan Taburan :.
- Siapkan Irisan bawang daun.
Cara membuat Ayam Asam Manis
- Daging ayam di potong dadu jgn terlalu kecil. Lalu cuci bersih. Marinasi dengan garam dan merica bubuk. Diamkan 15 - 20 menit..
- Tumis bawang bombay dengan sedikit minyak sampai harum. Masukan irisan tomat aduk sampai tomat meleleh seperti saos. Kemudian masukan saos cabe dan saos tomat dan bawang putih. Aduk rata.
- Masukan sedikit air,beri garam,gula pasir,merica bubuk,dan irisan wortel. Koreksi rasa. Aduk hingga saos mengeluarkan minyak. Matikan kompor.
- Ayam yang sudah dimarinasi baluri dengan tepung maizena yg diberi sedikit garam dan merica. Lalu goreng dengan api panas. Lakukan sampai selesai..
- Lalu nyalakan kembali kompor. Panaskan kembali saos yg tadi sudah dibuat lalu masukan ayam yang sudah digoreng tadi. Aduk aduk hingga saos meresap kedalam ayam..
- Sajikan dan taburi dengan irisan bawang daun ❤❤❤👍👍👍.